Jangan Sembarangan Gunakan Obat Untuk Usir Jerawat di Wajah

- 27 Mei 2022, 11:35 WIB
Jangan sembarangan menggunakan obat jerawat
Jangan sembarangan menggunakan obat jerawat /Pixbay

Jika pori pori wajah ini tertutup, maka tentu saja sirkulasi terganggu dan mengakibatkan munculnya kotoran di bawah kulit yang menumpuk.,

karena tidak bisa keluar lewat pori pori. Jika hal ini dibiarkan terlalu lama, maka sudah bisa di duga akan timbul jerawat.

Kebiasaan buruk seperti malas membersihkan wajah setelah memakai make up dapat menyebabkan jerawat di kulit muka.

Meskipun tampilannya kecil mungil, lama kelamaan dapat menjadi semakin besar dan semakin sulit diobati.

Jika sudah seperti itu, maka bisa saja berubah menjadi jerawat batu yang semakin sulit disembuhkan.

Lantas kalau sudah demikian bagaimana cara mengobati jerawat yang benar.

Sebenarnya jerawat ringan dapat diobati dengan obat jerawat ringan di apotik

Meskipun bisa dibeli dengan bebas, gunakan salah satu produk saja untuk mengobati jerawat.

Sebab kebanyakan obat mempunyai fungsi dan kandungan yang sama yakni mengandung benzoil peroksida.

Baca Juga: Deretan Kandungan Obat Jerawat yang Harus Dihindari oleh Ibu Hamil

Halaman:

Editor: Ana Andrean

Sumber: Kulit cantik


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini